
Persiapan Menghadapi Wawancara Kerja
11 April 2022Oleh: Febrina Nadelia Wawancara kerja merupakan tahap yang paling penting dari proses rekrutmen perusahaan. Maka dari itu, tahap wawancara kerja bisa dilakukan lebih dari satu kali untuk mengetahui apakah pelamar sudah sesuai dengan kualifikasi yang dicari oleh perusahaan. Jika pelamar berhasil menaklukan tes wawancara keja, maka karir impian sudah didepan mata. Jadi, simak kiat-kiat berikut ini agar dapat lolos tes wawancara kerja dengan hasil yang baik. Mengenali Diri Sendiri