Masuk untuk mulai menjelajahi dan menikmati beragam event seru.
Workshop

BINUS Scale Up UMKM - Photography Product

Punya produk bagus tapi fotonya kurang maksimal? Yuk, waktunya naik level! Foto produk yang menarik bisa jadi kunci utama untuk meningkatkan penjualan, loh! Di era digital seperti sekarang, tampilan visual produk bukan cuma pelengkap, namun menjadi penentu pertama konsumen tertarik akan suatu produk. 📸

Masih bingung cara memotret produk agar terlihat profesional dan estetik? Yuk, ikut “Binus Scale Up UMKM – Photography Product” yang akan dilaksanakan pada :

Hari/Tanggal : Selasa, 29 April 2025

Waktu : 10.00 – 13.00 WIB

Tempat : BINUS @Alam Sutera, Ruang A0204

Link Registrasi: https://tinyurl.com/umkmsu3

Tunggu apa lagi, yuk segera daftar karena kuota terbatas! 😉

Organized By

TFI

No description yet.