By: William Hartanto

Rekursif adalah fungsi yang memanggil dirinya sendiri secara langsung ataupun tidak. Tujuan rekursif adalah untuk melakukan pengulangan, atau looping seperti for dan while, namun dengan cara yang berbeda. Berikut ini contoh implementasi algoritma rekursif dalam Bahasa pemrograman Python:

n  = int(input(“Input Number : “))
def rek(angka):
if angka > 0:
print(angka)
angka = angka – 1
rek(angka)
else:
print(angka)
rek(n)

Output ketika di Run :

Input Number : 5

5

4

3

2

1

0

Contoh Lain :

def faktorial(n):
if n <= 1:
return 1

else:
return n * faktorial(n – 1)
i = 0
x = int (input(“Masukkan Bilangan : “))
while i<=x :
print (i,’! = ‘,faktorial(i))
i+=1

Output ketika memasukan angka 5 :

Masukkan Bilangan : 5

0 ! =  1

1 ! =  1

2 ! =  2

3 ! =  6

4 ! =  24

5 ! =  120