Pada artikel sebelumnya, telah dibahas tentang teori ukuran (measure theory). Konsep teori ukuran sangat penting dipelajari karena:

Gambar 1. Pentingnya Konsep Teori Ukuran (Measure Theory)

Adapun syarat-syarat ukuran (measure) adalah ada obyek/benda yang diukur (bisa diukur, bisa dipartisi, dan bisa diberi nama) dan ada alat ukur.