Kriteria Kursi Yang Nyaman
By: Baskoro Azis
Maret 2020 merupakan bulan yang menjadikan kita harus bersabar. Datangnya pandemi Covid – 19 membuat kita menjadi membuat kehidupan dan kebiasaan aktivitas berubah. Ada yang bekerja dikantor dan ada yang bekerja dirumah. Selama dirumah, kita disuguhkan kursi saat bekerja didepan komputer atau laptop. Hal ini dapat menjadi tidak nyaman jika kursi tersebut terlalu rendah atau tinggi. Pentingnya menggunakan kursi yang nyaman selama WFH menjadikan pembuat furniture kursi semakin banyak peminat demi kenyamanan bekerja.
Berikut kriteria kursi yang nyaman untuk bekerja.
- memiliki sandaran untuk postur tubuh tetap tegak
- memiliki bahan yang empuk untuk diduduki
- berbahan busa/fiber/jaring
- gunakanlah kursi yang memiliki roda agar fleksibel ketika mengambil barang terdekat
- memilki sandaran kepala
- kursi dapat dinaik turunkan sesuai dengan tinggi badan dan panjang kaki
- sandaran dapat dimiringkan kebelakang untuk beristirahat
- memiliki pengangan tangan dikala tangan lelah untuk menggantung saat bekerja.
- kursi dapat diputar dengan pivot besi