People Innovation Excellence
 

Manfaat Coaching Untuk Start-Up

 

by Agung Hari Sasongko

Dunia Start-up  memang menantang, karena saat ini dunia bisnis berubah dengan sangat cepat dan pasar yang semakin kompetitif. Bila kita lihat tim olah raga yang membutuhkan pelatih untuk memenangkan sebuah pertandingan maka dalam sebuah bisnis bila memiliki para ahli yang memberikan sesi coaching dan mentoring akan dapat membuat perbedaan sendiri.

Berikut ini manfaat coching untuk start-up:

  1. Membantu mengembangkan gaya kepemimpinan yang baik

Kualitas kepemimpinan memiliki peranan yang penting dalam keberhasilan start-up. Dengan adanya coach dan mentor dapat memandu untuk menemukan gaya kepemimpinan yang cocok

  1. Menyiapkan tujuan

Tujuan dan manajemen adalah aspek penting di bisnis apapun. Coach dan mentor akan membantu membangun fondasi yang kokoh dan dukungan serta motivasi di tengah tantangan

  1. Menilai resiko

Bisnis akan menghadapi banyak resiko sejak dari awal start-up berdiri. Pengalaman coach dan mentor memberikan pengalaman sehingga kesalahan yang sama dapat diminimalisir

  1. Menjadi lebih obyektif

Coach dan mentor yang baik dapat membantu membuka pikiran terhadap kenyataan yang ada dan mendekati bisnis dari perspektif objektif sehingga dapat membuat keputusan yang tepat dan terarah

  1. Membangun tim yang kuat

Coach dan mentor akan memberikan saran menyelaraskan tim dan strategi untuk bekerja dengan baik


Published at :
Leave Your Footprint

    Periksa Browser Anda

    Check Your Browser

    Situs ini tidak lagi mendukung penggunaan browser dengan teknologi tertinggal.

    Apabila Anda melihat pesan ini, berarti Anda masih menggunakan browser Internet Explorer seri 8 / 7 / 6 / ...

    Sebagai informasi, browser yang anda gunakan ini tidaklah aman dan tidak dapat menampilkan teknologi CSS terakhir yang dapat membuat sebuah situs tampil lebih baik. Bahkan Microsoft sebagai pembuatnya, telah merekomendasikan agar menggunakan browser yang lebih modern.

    Untuk tampilan yang lebih baik, gunakan salah satu browser berikut. Download dan Install, seluruhnya gratis untuk digunakan.

    We're Moving Forward.

    This Site Is No Longer Supporting Out-of Date Browser.

    If you are viewing this message, it means that you are currently using Internet Explorer 8 / 7 / 6 / below to access this site. FYI, it is unsafe and unable to render the latest CSS improvements. Even Microsoft, its creator, wants you to install more modern browser.

    Best viewed with one of these browser instead. It is totally free.

    1. Google Chrome
    2. Mozilla Firefox
    3. Opera
    4. Internet Explorer 9
    Close