People Innovation Excellence
 

Laporan Seminar Bifest Desember 2019 – Aktivasi Merek Okky Jelly Drink

Pertama pembicara menjelaskan tentang pengertian Marketing, Marketing atau pemasaran adalah fungsi organisasi dan serangkaian proses menciptakan, mengkomunikasikan, dan menyampaikan nilai bagi para pelanggan, serta mengelola relasi sedemikian rupa sehingga memberikan manfaat bagi organisasi dan para stakeholdernya. Proses pemasaran menciptakan nilai untuk pelanggan dan membangun hubungan dengan pelanggan, langkah proses pemasaran yaitu, pertama memahami pasar dan kebutuhan serta keinginan pelanggan, lalu kedua, merancang strategi pemasaran yang digerakkan oleh pelanggan, setelah itu ketiga, membangun program pemasaran terintegrasi yang memberikan nilai yang unggul, langkah keempat, membangun hubungan yang menguntungkan dan menciptakan kepuasan pelanggan, terakhir, menangkap nilai dari pelanggan untuk menciptakan keuntungan dan ekuitas pelanggan. Dalam Bauran Pemasaran (Marketing Mix) produk adalah komponen nomer 1 dalam menentukan target pasar lalu komponen ke 2 harga, ke 3 tempat dan terakhir ke 4 promosi. Pembicara kemudian membicarakan tentang Brand Activation yaitu interaksi pemasaran antara konsumen dengan merek, dimana konsumen dapat memahami merek dengan lebih baik dan menerimanya sebagai bagian dari kehidupan mereka. Terakhir ada Brand Health Ranking dimana brand melakukan research pelanggan tentang produk mereka, apakah produk mereka dalam kondisi baik / kurang baik. Brand Health Ranking sangat penting, masukan dari pelanggan dapat membantu kita tentang rencana kita kedepannya terhadap produk tersebut.

 

oleh :

Andika Daud Despandi – 2201817773 Farchan Tri Putra – 2201769673 Fauzan Hanif – 2201811712 Muhammad Farhan Gifari – 2201806643 Parhan – 2201741952


Published at :
Leave Your Footprint

    Periksa Browser Anda

    Check Your Browser

    Situs ini tidak lagi mendukung penggunaan browser dengan teknologi tertinggal.

    Apabila Anda melihat pesan ini, berarti Anda masih menggunakan browser Internet Explorer seri 8 / 7 / 6 / ...

    Sebagai informasi, browser yang anda gunakan ini tidaklah aman dan tidak dapat menampilkan teknologi CSS terakhir yang dapat membuat sebuah situs tampil lebih baik. Bahkan Microsoft sebagai pembuatnya, telah merekomendasikan agar menggunakan browser yang lebih modern.

    Untuk tampilan yang lebih baik, gunakan salah satu browser berikut. Download dan Install, seluruhnya gratis untuk digunakan.

    We're Moving Forward.

    This Site Is No Longer Supporting Out-of Date Browser.

    If you are viewing this message, it means that you are currently using Internet Explorer 8 / 7 / 6 / below to access this site. FYI, it is unsafe and unable to render the latest CSS improvements. Even Microsoft, its creator, wants you to install more modern browser.

    Best viewed with one of these browser instead. It is totally free.

    1. Google Chrome
    2. Mozilla Firefox
    3. Opera
    4. Internet Explorer 9
    Close