Web Programming untuk Pemula

Web Programming untuk Pemula

Web Server, PHP, CSS, Javascript

Author(s)

  • Arief Agus Sukmandhani, S.Kom., MMSI

The Managing Department

  • Pembelajaran Jarak Jauh Computer Science

Category

  • Development

Language

Bahasa

Course Description

Materi Pemrograman Web memberikan panduan bagaimana cara merancang dan mengembangkan situs web statis dan dinamis. Materi ini menjelaskan konsep pemrograman web dengan PHP, HTML, CSS secara umum dan memandu pelajar untuk membuat aplikasi web dinamis. Materi ini juga merupakan Subyek Proyek Bisnis-kewirausahaan yang melekat. Ini juga menjelaskan konsep kewirausahaan dan bisnis yang terkait dengan bidang Ilmu Komputer.

Course Topics

  1. Overview
  2. Web Application Customer Profiles
  3. Siapa 10 pelanggan kami
  4. Web Design
  5. JavaScript Fundamental I
  6. JavaScript Fundamental II
  7. Web Server
  8. Hitung Proposisi Nilai dalam Aplikasi Web Prods-Services
  9. Where is Your Positions_Chart Your Competitive Position
  10. Merancang Model Bisnis dari Mobile Apps
  11. Securing Web

Download