Prof. Amalia E. Maulana, Ph.D. | Guru Besar
Guru Besar

Prof. Amalia E. Maulana, Ph.D.

ABOUT

Prof. Amalia E. Maulana, Ph.D.

Prof. Amalia E. Maulana, Ph.D. merupakan Guru Besar Bidang Ilmu Pemasaran dan menjadi Guru Besar ke duapuluh lima yang dikukuhkan BINUS UNIVERSITY. Beliau meraih gelar Ph.D dari School of Marketing, The University of New South Wales, gelar Master dari IPMI and Monash/Mt Eliza Business School, dan  gelar sarjana dari  IPB University. Prof. Amalia membawa dua dimensi kepakaran melalui pengalaman panjang di industri praktis selama 12 tahun dan pengalaman akademis selama 17 tahun membuatnya menjadi seorang ahli marketing yang solusinya membumi dan bisa diterapkan. Fokus risetnya meliputi perilaku konsumen, strategi branding dan rebranding, consumer insights dengan pendekatan etnografi dan metode kualitatif lainnya, digital branding, contemporary marketing dan thought leadership/personal branding serta penglolaan alumni yang berhubungan dengan branding universitas.
Prof. Amalia E. Maulana, Ph.D.

Orasi Ilmiah

Peranan Alumni Soulmate dalam Branding Universitas: Mengukur Alumni Connectedness sebagai prakiraan minat berkontribusi kepada almamater

Download

Profile & Qualification

Education
Jenjang Pendidikan Universitas Jurusan Tahun Lulus
Doktoral School of Marketing, The University of New South Wales Marketing Management

 

2006
Magister IPMI and Monash/Mt Eliza Business School

 

General Management 1996
Sarjana  

IPB University

 

Food Technology 1985
PROFESSIONAL DESIGNATION
Periode Perusahaan/Instansi Bagian/Dept. Jabatan
Tahun Tahun
2006 present BINUS Business School, BINUS University Creative Marketing Faculty Member
2006 2008 BINUS Business School, BINUS University Strategic Marketing Head of Program
2009 present ETNOMARK Consulting Director Founder
1998 2000 PT UNILEVER Indonesia Food Division Brand manager of Tea products: Sari Wangi
1997 1998 INSIGHT ASIA Market Research Research Qualitative Researcher
1996 1997 PT Reckitt & Colman Indonesia Brand Management Brand Manager of antiseptics, home and personal care products
1991 1994 PT Frisian Flag Indonesia Brand Management Brand manager of Dairy-based products: Frisian Flag (Susu Bendera)
1985 1990 PT NUTRICIA Indonesia Brand Management Nutritionist, Brand manager of Infant formulas, baby food products
VISITING FACULTY
  • “Personal Brand and Career Inspiration”, menjadi pembicara pada acara The Alumni Talk & Halal Bi Halal IKASMARIAGITMA 2023, Minggu 14 Mei 2023
  • “Thought Leadership”, menjadi pembicara pada Live IG acara Ngobrol Santai Bareng Alumni Smanti (NGOBRAS),Jumat 14 April 2023
  • Strategi dalam Membangun Sebuah Brand”, menjadi pembicara pada Seminar Kementerian Hukum dan HAM Direktorat Jenderal Hak Kekayaan Intelektual, Jakarta 28 Maret 2023
  • “Memahami Riset Kualitatif dan Penerapannya”, menjadi pembicara pada internal workshop di Paragon Technology & Innovation pada Senin 13, 20 dan 27 Maret 2023
  • Personal Branding ASN di era Digital”, menjadi pembicara pada acara Rapat Kerja Teknis Direktorat Jenderal Pembangunan Desa dan Perdesaan 2023 pada hari Rabu 8 Maret 2023
  • “Branding Essentials – Customer Value Management”, menjadi pembicara pada Internal Workshop Arya Noble Indonesia pada Kamis 16 dan 23 February 2023
  • “Data Utilization for Business Development”, menjadi pembicara pada Leadership Essentials Acceleration Program (LEAP) PT. FKS Group Jumat 3 dan 24 February 2023
  • “Building a Strong Brand”, menjadi pembicara pada acara the 3rd Annual Infobrand Forum 2023 pada tanggal 18 Januari 2023
  • “Data utilization for Business Development”, menjadi pembicara pada Management Development Program Sinar Mas Mining pada 9 Januari 2023
  • “Kualitatif itu Penting: Memahami Metode Kualitatif dalam Pemasaran”, menjadi Pembicara pada acara Book Review Metode Penelitian Kualitatif dalam Pemasaran di LSPR pada 16 Desember 2022
Tahun  

Prestasi/Penghargaan

 

Pemberi Penghargaan
2021 Best Paper Award

untuk artikel ilmiah dengan judul “Similarity confusion in frozen silver catfish fillet mislabelling and the impact on decision postponement”  Diberikan kepada artikel ilmiah terbaik yang disubmisi dalam kegiatan internasional conference  BAFE 2021

 

9 th International Conference on Business, Accounting, Finance and Economics 2021 Fostering Economic Recovery: Balancing Between Lives and Livelihoods

2021 Community Service Award,

Merupakan penghargaan yang diberikan kepada lecturer BINUS University yang memiliki kegiatan berdampak besar dan bermanfaat bagi masyarakat. Diberikan dalam rangka  rangkaian kegiatan DIES Natalis BINUS University yang ke 40

BINUS University
2021 Best Presenter

untuk presentasi artikel ilmiah dengan judul “Typology of University-Industry Collaboration (UIC), Role of Alumni as the Intermediary Agent and the University Website Support”  Diberikan kepada artikel ilmiah terbaik yang disubmisi dalam kegiatan internasional conference BICEBF 2021)

Brawijaya International Conference on Economics, Business and Finance 2021
2021 Best Paper Award

untuk artikel ilmiah dengan judul “ZMOT Brand Stories as Stimulus and Their Effect on Prospective Students of HEIs in the COVID-19 Pandemic Era”  Diberikan kepada artikel ilmiah terbaik yang disubmisi dalam kegiatan internasional conference ICoBS 2021)

The 2nd International Conference on Business Studies (ICoBS) 2021
2020 Best Paper Award

untuk artikel ilmiah dengan judul “School Counsellors as Part of Higher Education Marketing: How Effective are they as Gatekeepers?”, Diberikan kepada artikel ilmiah terbaik yang disubmisi dalam kegiatan internasional conference BAFE 2020

 

8 th International Conference on Business, Accounting, Finance and Economics 2021 Fostering Economic Recovery: Balancing Between Lives and Livelihoods

Hibah Penelitian

 

No. Judul hibah Skema Hibah/ Pemberi dana Peran Periode
1 Pemetaan Faktor Penghambat Adopsi Konsumsi Ikan sebagai Menu Makan di Luar Rumah (Out-of-home Fish Consumption) konsumen Urban di Indonesia Penelitian Dasar Unggulan Perguruan Tinggi/DIKTI Ketua 2021-2022
2 Online Learning Experience And Its Influence In Creating Positive Zero Moment Of Truth (ZMOT) To Support The Higher Education Brand Image In The New Normal Era Penelitian Internasional BINUS/ BINUS University Ketua 2021
3 Exploration Of Omnichannel Readiness Of Micro And Small Enterprises (MSE) At Indonesian Fashion Shopping Market Penelitian Professorship Binus / BINUS University Ketua 2021
4 Meningkatkan Connectedness Alumni Perguruan Tinggi sebagai Konektor untuk Mempercepat Sinergi Industri, Perguruan Tinggi dan Pemerintah dalam Kerangka Model Triple Helix Penelitian Dasar Unggulan Perguruan Tinggi/DIKTI Ketua 2021
5 Memahami Proses Berbelanja Hybrid Offline-Online Untuk Peningkatan Pemasaran Produk Fashion di Pusat Grosir Penelitian Dasar Unggulan Perguruan Tinggi/DIKTI Ketua 2019-2020
6 Mengukur Alumni Connectedness: ‘Just Friends’, ‘Good Aquaintances’ atau ‘Soulmates’, sebagai Parameter Kekuatan sebuah Brand Universitas Penelitian Dasar Unggulan Perguruan Tinggi/Dikti Ketua 2018-2019
7 Pemetaan Faktor Pendukung dan Penghambat Peningkatan Konsumsi Ikan di Indonesia di berbagai Segmen Konsumen Berbasis Perilaku Penelitian Dasar Unggulan Perguruan Tinggi/Dikti Ketua 2018-2019

Buku

Send Greetings

Your Name
Your Institution

Testimonial

Liputan Media