Title
Smart Dispenser Drinkify
Category
Hardware & Electronic
Description
Smart Dispenser ini bekerja layaknya dispenser, dengan menuangkan minuman ke wadah seperti gelas apabila pengguna sudah melakukan pemesanan dan transaksi pembayaran melalu aplikasi Drinkify. Produk ini dapat mengatasi salah satu masalah yang selalu dihadapi jika ingin membeli minuman yang bukan kemasan secara konvensional (melalui warung). Tidak lain tidak bukan adalah adalah tentang jam operasionalnya, yang mana warung dikelola oleh manusia sehingga tidak dapat beroperasi selama 24 jam, jadi solusinya adalah implementasi konsep IoT agar dapat beroperasi tanpa atau dengan minim interaksi manusia.
https://www.instructables.com/Smart-Dispenser-Drinkify/
Contact Us
-