BINUSIAN JOURNEY

Campus Hiring – Astronacci Group

 

ONSITE CAMPUS HIRING ALERT!
Ayo gabung bersama Astronacci Group dan wujudkan karir impianmu!
Langsung ketemu tim rekrutmen Astronacci Group dan tunjukin potensimu!

Tanggal: Kamis, 6 Februari 2025
Waktu: 09.30 WIB – selesai
Lokasi: BINUS Syahdan Campus, Room M2CD,
Jl. Kyai H. Syahdan No.9, Kemanggisan, Palmerah, Jakarta Barat 11480

Ada apa aja acaranya?
– Sharing session dengan tim rekrutmen Astronacci Group
– Psikotes untuk uji kemampuanmu
– Interview langsung dengan tim rekrutmen

Daftarnya gampang banget!
Cukup scan QR code di poster atau klik link yang tertera. Jangan sampai ketinggalan, ya!

Let’s make your dream career a reality!