Merchandise Competition



Tujuan Kompetisi Merchandise
? Menghasilkan karya yang unik dan murni hasil kreatifitas BINUSIAN (belum pernah di publikasikan).
? Meningkatkan rasa bangga sebagai BINUSIAN.

Syarat dan ketentuan :
– Kompetisi ini dapat diikuti oleh seluruh keluarga besar BINUSIAN :
Dosen, teacher, mahasiswa/i, siswa/i BINUS School (SD,SMP,SMU), seluruh karyawan BINUS, Alumni (semua angkatan)
– Karya belum pernah dipublikasikan sebelumnya
– Tiap peserta dapat mengirimkan lebih dari 1 karya
– Bentuk karya merchandise bebas
– Mencantumkan logo/identitas yang mencerminkan BINUS di setiap merchandise
– Penyerahan hasil karya berupa Dummy (bentuk barang yang diusulkan) beserta keterangan proses pembuatan yang dimasukkan dalam amplop coklat
– Mencantumkan identitas diri (Nama, NIM/BINUSIAN ID, Telp/HP, email), ditulis pada sisi depan amplop coklat.

– Hasil karya diserahkan ke :
  Tempat : BINUS Alumni Center
                Ruang Marketing, Kampus Syahdan, BINUS UNIVERSITY
                Jl. KH Syahdan No.9 Palmerah, Jakarta Barat 11480 
  Waktu :  Senin – Jumat, pukul 09.00 – 17.00 WIB
                Sabtu, pukul 09.00 – 15.00 WIB

– Batas waktu penyerahan paling lambat tanggal 26 November 2007
– Hasil seleksi dapat dilihat pada tanggal 29 November 2007 di :
                 www.binusian.org/alumni 
                 Papan pengumuman Marketing, Kampus Syahdan.

– Bagi peserta yang karyanya lolos seleksi, dimohon hadir untuk melakukan presentasi (jadwal presentasi dapat dilihat pada pengumuman hasil seleksi)
– Semua karya yang masuk menjadi hak panitia
– 5 karya terbaik akan mendapatkan 5 buah i-Pod

Untuk informasi lebih lanjut, silakan menghubungi :
BINUS Alumni Center (Paully/Intan)
Telp   : 021- 534 5830 ext 2171 / 53 6969 74
E-mail : alumni@binus.ac.id / intans@binus.ac.id